Cara membuat es kepal Milo. Jajanan anak muda yang kekinian ini sebenarnya hanyalah es serut atau es batu yang sudah dihaluskan yang disiram cokelat milo kental dan diberi toping kacang ataupun sereal Milo. Kuliner yang satu ini sedang viral di medsos dan sedang banyak disukai anak sekolahan. Apalagi kalau bukan Es Kepal Milo!
Nah di bulan maret april 2018 ini ,es kepal Milo tengah menjadi kuliner kekinian yang membanjiri media sosial seperti Facebook, twitter dan instagram.
Dan perlu sobat Portal info ketahui, Es kepal Milo ini sebenarnya berasal dari Malaysia. Rasa es kepal milo memang enak sebab memberikan sensasi agak berbeda dibanding es kebanyakan.
Cara membuat es kepal milo enak ini ternyata sangat sederhana, mau coba bikin es kepal milo dirumah? simak ulasan Portal info dibawah ini.
Cara membuat es kepal milo enak ini ternyata sangat sederhana, mau coba bikin es kepal milo dirumah? simak ulasan Portal info dibawah ini.
CARA MEMBUAT ES KEPAL MILO
Bahan:
a. 1/2 kaleng krimer kental manis
b. Es batu secukupnya, diserut atau diblender
c. 1 sdm cokelat bubuk
d. 8 sdm Milo bubuk
Cara membuat:
Bahan :
Bahan:
a. 1/2 kaleng krimer kental manis
b. Es batu secukupnya, diserut atau diblender
c. 1 sdm cokelat bubuk
d. 8 sdm Milo bubuk
Cara membuat:
- Siapkan es batu yag sudah dihaluskan
- Taruh es batu yang dihaluskan tadi di mangkuk dan bentuk kepal
- Blender krimer kental manis, cokelat bubuk dan Milo bubuk hingga rata.
- Tuangkan Milo yang sudah diblender tadi di atas es kepal.
- Taburkan toping sesuai selera, bisa oreo, coco crunch ataupun astor ataupun kacang
- Es kepal Milo pun siap dihidangkan
RESEP ES KEPAL MILO kedua
Bahan :
- 10 sendok makan milo bubuk
- 1/2 kaleng susu kental manis
- 4 sdm susu cair
- Es serut, untuk 5 porsi
Topping (Opsional) :
- Oreo
- Tango
- Taburan kacang
- Messes
- Chocochips
- Siapkan milo bubuk 10 sdm.
- Tuangkan 1/2 kaleng susu kental manis dan tambahkan 4 sdm susu cair.
- Aduk semua bahan hingga tercampur rata.
- siapkan es batu yang sudah halus sesuai porsi kemudian bentuk bulat, bisa menggunakan mangkok kecil.
- Tuang campuran milo cair kedalam es serut!
Taburkan topping yang sudah Anda siapkan tadi dan kemudian es kepal milo sudah bisa sobat nikmati!
Nah itulah tadi artikel tentang cara mudah membuat es kepal milo yang enak, selamat mencoba.
Emoticon Emoticon